Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

(Trik CPNSD) Materi Hafalan Antonim dan Sinonim

Salam New Generations...
Sudah sangat lama sekali saya tidak mengupdate blog ini sobat, karena ada faktor urusan lain yang tidak bisa ditinggalkan. Pada bulan-bulan terakhir ini banyak para sarjana digemparkan dengan diadakannya penerimaan Pegawai Negeri baru, dari berbagai jurusan dan instanti yang berlainan pula. Hajat besar Pemerintah itu akan dilaksanakan serentak nanti pada tanggal 3 November 2013. So,...masih ada beberapa hari lagi untuk mempersiapkan diri bagi sobat-sobit semua yang hendak mengikuti pengrekrutan CPNS tersebut.

Bila disamakan dengan istilah berperang, Tes CPNS ini hampir sama sobat. Bayangkan dengan formasi yang akan diterima hanya 5 orang saja tetapi yang mendaftar mencapai 1.686 orang. Itu salah satu contoh formasi jurusan Guru Matematika yang ada di Kabupaten Mesuji Propinsi Lampung. Bila dihitung secara matematis maka perbandingannya mencapai 1 : 320.

Untuk itu, bagi pendaftar hendaknya mempersiapkan diri untuk dapat bisa mengalahkan 300 pesaing lainnya. Caranya dapat dengan mengikuti jasa Try Out Online yang berjamur di internet atau belajar secara manual saja dirumah. Bagi sobat yang ingi belajar secara manual, pada kesempatan ini saya berikan beberapa materi tes CPNS yang kemungkinan besar akan keluar saat pelaksanaan tes.

Baik, terlalu banyak mukadimah saya diatas, jadi kita langsung saja menuju lokasi...

Hafalan Materi Sinonim & Antonim



Banyak sekali orang mengangap materi ini sepele dan meremehkannya, padahal bentuk soal seperti ini yang membuat peserta tes terjebak dalam menjawab.

Baik ini dulu sobat, Materi Tes CPNS lainnya akan saya postingkan di post selanjutnya.

Salam,
Yang Muda Yang terdepan